Rabu, 07 April 2010

Paragraf Deduktif

Paragraf yang dimulai dengan menyebutkan peristiwa – peristiwa yang umum, untuk menuju kepada kesimpulan khusus, yang mencakup semua peristiwa umum diatas.

Contoh paragraph deduktif

Jangan pernah menganggap remeh penggunaan jenis pasta gigi pada si kecil. Pasalnya, para peneliti di Inggris mengungkapkan penggunaan pasta gigi biasa tidak mencegah terjadinya kerusakan pada gigi dan gusi si kecil. Para peneliti justru menyarankan agar si kecil diberikan pasta gigi dengan bahan dasar floride.

Riset yang digagas Cochrane Oral Health Group dan Universitas Manchester ini juga mengungkapkan penggunaan flouride pada pasta gigi bisa mengurangi kerusakan gigi dan gusi sebesar 24%.

Selain itu, penggunaan flouride dalam pasta gigi pada anak-anak sebelum berusia 12 tahun maka memungkinkan terjadinya flurosis gigi. Kesimpulan ini berdasar pada temuan pada 79 percobaan yang melibatkan 73.000 anak-anak diberbagai belahan dunia.

seorang peneliti menjelaskan sangat penting bagi para orang tua untuk mengetahui keseimbangan terkait fakta setiap perusahaan memiliki kandungan flouride berbeda pada setiap produknya.selain itu juga dia menjelaskan anak-anak yang cenderung menggunakan pasta gigi secara berlebihan dalam jangka panjang berakibat pada bintik-bintik pada gigi ketimbang warna putih mengkilap.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar